Tersedianya Buku Novel Wuxia pada bahasa lain

Buku Novel fisik sekarang ini sudah sangat jarang, disebabkan oleh efek beredarnya e-book (buku digital) yang mudah didapatkan dan tentu saja gratis. Belum lagi masalah orang yang menyadurkan/translate dari bahasa Mandarin ke bahasa lain sangat sedikit jumlahnya.

Untuk Bahasa Indonesia, yang sudah beredar dalam bentuk fisik cukup banyak, mulai dari karya Jin Yong (chin yung/louis cha), Gu Long (khu lung), Liang Yusheng (liang i shen), Kho Ping Hoo, dan lainya. Kebanyakan menggunakan nama hokkien untuk tokoh-tokohnya atau beberapa istilahnya.



sedangkan untuk Bahasa Inggris, jumlahnya sangat sedikit , berikut diantaranya:

1. The Book and The Sword
karya: Jin Yong
Penyadur: Graham Earnshaw
jumlah: 1 buku

2. The Eleventh Son (Xiao Shi Yi Lang)
Karya: Gu Long
Penyadur: Rebecca S. Tai
jumlah: 1 buku


3. The Deer and the Cauldron 
Karya: Jin Yong
Penyadur: John Minford
jumlah: 3 buku


4. The Legend Of Condor Heroes (blom tamat, masih volume 2)
Karya: Jin Yong
Penyadur: Gigi Chang, Anna Holmwood
jumlah: 4 buku (baru rilis 2 buku)


5. Fox Volant of the Snowy Mountain
Karya : Jin Yong
Penyadur: Olivia Mok
jumlah: 1 buku


6. A Martial Odyssey
karya: Edmund Shen
jumlah: 3 buku
ada di jual di Amazon



Pertanyaannya adalah, buku fisik manakah yang kalian punya? ;)

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url