Xiao Zhonghui


Xiao Zhonghui adalah tokoh utama wanita dari salah satu novel karya Jin Yong berjudul Sepasang Golok Mustika (Mandarin Duck Blades/Blade Dance of Two Lovers). Dia adalah anak dari Xiao Banhe, seorang yang terkenal di dunia persilatan. Xiao Banhe memiliki dua istri, Xiao Zhonghui adalah anak dari istri ke-2, tapi istri pertamanya juga menyayangi Xiao Zhonghui dengan baik dan memperlakukannya seperti anak sendiri.

Sejak kecil dia dilatih ilmu silat oleh ayahnya, sehingga menjadi lumayan kuat setelah dewasa, dan karena mendengar cerita bahwa di luar sana, ilmu orang pada umumnya biasa-biasa saja, sehingga dia tergiur untuk pergi keluar untuk mengetes ilmu silatnya. Pertarungan pertamanya adalah saat melawan 4 Pendekar Taiyue dan menang mudah.

Setelah bertemu musuh yang kuat dan jauh di atas dia, bersama dengan Yuan Guannan berlatih ilmu pedang baru, sebuah ilmu senjata berpasangan yang memerlukan kerjasama dan mengandalkan kekompakan dan pengertian diantara keduanya. Ilmu golok berpasangan ini saat diciptakan, ternyata bukan untuk membunuh, sehingga biarpun kuat, tidaklah menyerang titik titik berbahaya pada tubuh.

Pada akhirnya dia mengetahui kalau dia aslinya bermarga Yang karena merupakan keturunan dari seorang tokoh bermarga Yang yang terkenal didunia persilatan, dan Xiao Banhe bukanlah ayah kandungnya.

Nama:
  • Xiao Zhonghui
  • Yang Zhonghui
Umur: 18 tahun

Orang Tua:
  • Ayah asuh: Xiao Banhe
  • Ibu: ms. Yang
  • Ayah asli: marga Yang dari provinsi Hunan
Hubungan Asmara: Yuan Guannan

Guru: Lin Yulong dan Ren Feiyan (tidak resmi)

Ilmu Silat:
  • ilmu silat keluarga Xiao, dari ayahnya Xiao Banhe
  • 72 stances ilmu Couple's Saber (Golok Pasangan / 夫妻刀法)
Senjata:
  • Pedang ganda (pas awal-awal cerita)
  • Pedang biasa
  • salah satu golok dari Twin Sabers (yang ukuran pendek)
------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Nama: Yuan Guannan
Umur : 19 tahun

ilmu silat:
  • 72 stances ilmu Couple's Saber (Golok Pasangan / 夫妻刀法)
  • ??? (tidak dijelasin darimana dia belajar)
ilmu lainnya: mengerti ilmu kaligrafi, puisi, sastra (orang terpelajar/sastrawan)

Guru: Lin Yulong dan Ren Feiyan (tidak resmi)

Senjata:
  • Kuas tinta
  • Pedang 
  • Marble
  • salah satu golok dari Twin Sabers
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url